Minggu, 23 Januari 2011

Bersyukur

  • Bersyukurlah karena engkau tidak memiliki semua yang diinginkan, jika engkau memiliki semuanya, apa lagi yang hendak dicari?
  • Bersyukurlah saat engkau tidak mengetahui sesuatu, karena itu memberi kesempatan kepadamu untuk terus belajar..
  • Bersyukurlah atas masa-masa sulit yang engkau hadapi, karena selama itulah engkau tumbuh menjadi dewasa..
  • Bersyukurlah atas keterbatasan yang engkau miliki, karena itu memberimu kesempatan untuk memperbaiki diri..
  • Bersyukurlah atas setiap tantangan baru, karena hal itu akan membangun kekuatan dan karaktermu..
  • Jika engkau memiliki 1 alasan untuk mengeluh, maka ada 1000 alasan untuk bersyukur..

Jumat, 21 Januari 2011

ORGANISASI ISLAM BERDAMPAK POSITIF BAGI ANGGOTANYA

Fyuhhh....
Hampir saja ketinggalan bis
pulkam..

( Bismillahirrahmanirrahim )
Assalamu'alaikum warah matullah wa barakatuh..

Puji syukur kehadirat Allah SWT dengan Rahmat, Taufik, dan Hidayah-Nya Lah , saya dapat menulis note2 baik dari pengalaman, pemikiran, maupun informasi-informasi yang dapat saya sharekan dengan antum semua.
Shalawat dan Salam tak lupa kita haturkan Kehadirat junjungan Nabi Besar Muhammad SAW ,beserta keluarga, kerabat, dan pengikutnya hingga akhir jaman.

Kuna'on damang kabar ukhti wa akhi semua?.
Smga sehat selalu menyertai kita semua. Amin..

Akhwat Jenaka

sekarang saya kurang lebih sudah 1tahun setengah berada di organisasi islam ini.
Ka2 pemegang kendali satu per satu menamatkan studynya otomatis tak kan bisa menjadi pembimbing kami lagi. Anggota baru berdatangan dari adek2 tingkat , terus syp yg membimbing mereka?!.
"ukhti, ini pendaftaran buat ade tingkat yg mau bergabung, tlng jika ada yg berminat silahkan sampaikan selebaran ini ,syukron" suara lembut itu, selembar daftar formulir kosong..
Membawat saya teringat akan masa lalu............


pendaftaran organisas,i islami, tanggal 24 Desember 2009(suara ana mendikte selebaran yang tertempel di papan informasi)."wah, apa pantas seorang ana yang semerautan begini ikut orgas islam, jilbab ndak pux.. Pakaian masih aut2an, masih menggunakan celana jeans.. Hmmm.. Saya Akan ikut orgas islami.(hentakan suara ana mengejutkan mahasiswa lain yang sedang membaca). Mf.. Mf(duh malux..).

Keesokan harinya

Lalala lala lala..
"Assalamu'alaikum ukhti, kemaren ana dengar mau mendaftar orgas islami(OIS)?, Ini ana ada formulirnya", suara mendayu lembut dari seorang yang mengenakan jilbab panjang berwarna biru dan dipadu dengan blus berwarna senada. "Ia ukhti, syukron."he.. Sambut ana dengan wajah merah buram dan dalam hati wah langsung respec nih bahasa arab mendarat lincah di perucapan.

TM 1
Tm 1 adalah pintu gerbng bagi mahasiswa yang ingin masuk (OIS). Akhirnya Ana terdaptar sebagai pengemban dakwah(sebenarnya, saya kurang paham yang namanya dakwah mendakwah, tapi it's oke, dengan berjalannya waktu Insya Allah nantinya akan mulai paham, gumamnya sambil menyatakan Ikrar).

2 bulan berlalu
syuro kepengurusan
anti mau mengemban amanah apa , (tes wawancara ka2 senior). Insya Allah hudan ukh..,. Iya, skrng kmi catat, nanti pengumumannya kami tempelkan dimading. Syukron ukhti. Af1(jawab ku sedikit lega setelah wawancara resmi ini).

Ku pandangi wajah ku didepan kaca berukuran setengah badan ku. Kerudung ku mulai menyerupai jilbab panjang, celana jeans berubah menjadi blus semata kaki. Inilah ana azzahra gumamku menatap cermin.
Hari ini rasanya indah sekali, walaupun ini bukan pertama kalinya menggunakan blus tapi hari ini adalah hari penetapan menggunakan blus untuk pakaian keluar rumah, dan ana mulai menanggalkan celana jeans yang menurutnya sangat tidak nyaman dipakai dan dapat menimbulkan efek yg tdk baik , dalam masalah kesehatan kulit sampai kesehatan pergaulan.
"hari ini blus ini harus ku cuci biar lusa bisa dipakai lagi", cengkringan senyum gembiranya merona-rona. Walau hanya mempunyai beberapa blus ana tak gentar untuk tergoda berpaling lg dengan koleksi jeansx.

Sholatullah shalamullah Ala Toha Rosulillah...
(tralala trilili dan music2 picisan yang sering ia dendangkan mulai berubah menjadi shalawat dan lagu-lagu islami pengisi ruhiah dengan nasehat).

Berbelanja ke Pasar
"aku mau beli apa ya nad, ntr deh q fikirkan d pasar aja". "kalau mau belanja harusnya dicatat dulu mau beli apa, biar nantitdk membeli barang tersier terlalu banyak, kan mubazir dan gak efektif". Gitu ya nad, ya udh tunggu ana catat dulu, nad nad, liat di toko batu2 banyak sekali wajah2 arabx". "ukhti ana, jaga pandangan anti,". "jaga pandangan?, maksud mu eh maksud anti jaga pandangan seperti apa ukh?". Kl soal nasehad2 kaya gini, kami sering menggunakan kata ganti dalam bahasa arab. "jazzakillah ukh(smga Allah mmbls kbykn mu)".wlw msh belum mengerti dengan kata jaga pandangan.

Nokia tune berbunyi, membangkitkan ana dari lamunan masa silam. Asslamu'alaikum. Ka, formulir (OIS) bisa di ambil di mana ya ka?. By Nani prodi farmasi 2010.
Replay : wlslm ww de.ka2 ada di mushola, kl ade ada di kampus langsung aja ke mushola. Syukron. Tit.. Pesan terkirim.

5 menit kemudian.
Ini ka yanti contact person akhwat(perempuan) pendaftaran?". Ana tertegun melihat penampilan ade ini, pakaiannya persis sekali dengan yang ia pakai waktu bertemu ka senior OIS, celana jeans, baju hem dan kerudung langsung pendek. "ka, ka yanti?" iya de, mf. Ini formulirnya". "mksh ka", sama2 de.

Sekarang baru ku mengerti, sejak pertama kali masuk OIS aku sudah berdakwah, khususnya berdakwah dimulai dr diriku sendiri.
Dampak positif pun mulai berdatangan dr mulai kecil sampai hal yg memotivasi diri sendiri dan mendapatkan kata2 ampuh penebar semangat dari Hadits dan Terjemah Al-Qur'an tentunya.

Ya Allah ya Rabbi, terimakasih atas curahan kasih-Mu, Kau bimbing aku untuk menapaki selangkah demi selangkah mutiara hikmah kehidupan ini dan Aku mulai Mengenal-Mu, Engkau ada, dan Lebih dekat dari urat leher kami.
Semoga Engkau beri Ke istiqomahan kami dalam jalan ini.


By_org yg selalu ingin memperbaiki diri